Cara Mengirim File Microsoft Word Melalui E-mail - untuk melakukan pengiriman file microsoft word melalui e-mail, sobat harus mempunyai E-mail terlebih dahulu " yahoo , gmail ,". Jika sobat sudah mempunyai E-mail, sekarang buka yahoo.com atau gmail.com . tapi jika sobat belum mempunyai Email, saya sarankan untuk membaca artikel saya tentang "Cara Membuat Email Yahoo" dan "Cara Membuat Email Gmail" Mengirim File Melalui E-mail Yahoo Buka terlebih dahulu yahoo.com Masukkan E-Mail & Password Sobat, jika belum punya bisa daftar terlebih dahulu Lalu Click Mail dan isi kolom yang tersedia (Seperti gambar dibawah ini) Ke : (E-mail Tujuan) Judul : (Isi Judul sesuai yang sobat inginkan) Isi : (Tempat untuk mengetik keterangan file atau kata-kata yang ingin disampaikan) File yang sudah dipilih akan diupload, dan membutuhkan proses. (tergantung size/ukuran dari file tersebut). Tunggulah Prosses upload selesai Lalu Click Tombol Kirim jika sobat